Pernahkah anda dengar tentang radio WiFi plus DAB(Digital Audio Broadcasting/FM)? Temui Model One Digital Generation 2 Tivoli ini di Edisi X/II/2021.
Saat mereviewnya, kami temui model ini lebih inovatif lagi dengan adanya koneksi Chromecast, AirPlay2 dan Bluetooth.
AirPlay 2 dan Chromecast – keduanya adalah teknologi nirkabel handal yang dengan mudah membuat Anda dapat memutar konten dari perangkat seluler melalui speaker eksternal. Ini berarti Tivoli dapat mengalirkan audio dari semua aplikasi yang mendukungnya, seperti Spotify, Apple Music, Google Play, Tidal, dan Deezer. Hal ini juga memainkannya bermain dengan kontrol suara seperti Alexa atau Google Assistant.
Yuk nikmati musik melalui sebuah radio dari berbagai negara di rumah anda. Harganya, £ 299 saja. Bagaimana kesan kami terhadap suaranya? bisa anda ikuti di Edisi X, WhatHiFi Indonesia