Elac, Sukses di Inggris, Sukses Juga di Jepang

Di Inggris, Elac terbilang sukses dengan menyabet WhatHiFi Award 2021, khususnya di  model Debut B 5.2 yang menyabet penghargaan sebagai Best Standmound Speaker Under 300 Poundsterling.  ELAC pun mengklaim B5.2 sanggup bermain bahkan di area 35 kHz. Bagus di tonal balance, ekspresi dinamik dan hebat dalam bermain bahkan di rekaman musik musik agresif sekalipun. Suaranya…

Read More

ELAC Navis ARB-51

Andrew Jones kini menjadi salah satu mastermya ELAC, sebuah merk asal Jerman. Dari tangannya juga lahirlah kemudian model-model yang merupakan cerminan buah pikirnya, seperti Navis ARB-51 ini. Walaupun ini adalah speaker aktif, tetapi bayangan akan kejayaan speaker-speaker pasif masih saja terngiang di telinganya. Tak heran bila dia menyediakan juga fasilitas bila suatu kali anda ingin…

Read More

Power amp 16 channel untuk Trinnov Altitude

Trinnov Audio, perancang dan produsen prosesor A/V papan atas asa Prancis, telah mengumumkan rencana  di pertengahan Oktober 2021 lalu untuk mengirimkan power amplifier 16 channel untuk digunakan bersama prosesor  surround Altitude16 senilai $18.000, yang merupakan salah satu prosesor home theater paling canggih di planet ini. Kata ‘penguat’ disini bertepatan dengan waktu dirilisnya update  untuk prosesor…

Read More

Mini Bookshelf, Elac BS 72

Sampai seberapa kecilkah ukuran sebuah bookshelf yang masih kita anggap layak untuk stereo kita? Apakah speaker sebesar BS 72 ini masih bisa membuat kita tertarik? Mungkin saja bisa apalagi jika kita memandang dari sudut kelasnya yang berada di kisaran 5 jutaan ke bawah, dan ukurannya yang mini bookshelf (240 × 140 × 194 mm). Elac…

Read More

Elac Navis ARB-51

Tidak hanya tampilan fisik yang mempesonakan sebuah produk khususnya speaker, seperti ketika pertama kali kami jatuh hati pada desain dan finishing ARB 51, tetapi juga suara yang memikat bahkan pada detik pertamanya dia bermain. ARB 51 dengan kombinasi driver tweeter/midrange concentric-nya tampil dengan energi besar untuk ukuran sebuah speaker kecil. Dia punya dinamika kuat dengan…

Read More

Kerjasama Trinnov Audio dan Kaleidescape

Kaleidescape, yang bermain di industri video, telah bekerjasama dengan Trinnov Audio, perancang dan produsen prosesor audio reference untuk bersama sama menyajikan sebuah kesan menonton lebih di bioskop pribadi (home theatre) khususnya pengalaman sensorik yang lebih tinggi kepada pelanggan. Peluncuran kemitraan ini mencakup promosi paket film pilihan khusus untuk pelanggan baru Trinnov dan Kaleidescape. Promosi ini…

Read More

Speaker Center Home Theater, ELAC CC 71

Apakah anda tengah mencari speaker center untuk sistem home theater anda? Model dari Elac ini bisa jadi pas untuk anda. Speaker channel tengah (center channel) home theater ELAC CC 71 ini adalah satu-satunya model speaker center kelas ini dalam seri ELAC. Model ini  secara optimal telah disesuaikan dengan karakter suara dari model speaker floorstanding dan…

Read More

Hadirnya Elax Air-X 403

Nirkabel juga jadi tren di dunia hifi.  Dan pabrikan Jerman, Elac, merilis modelnya Air-X. Ini adalah model monitor aktif pertama mereka yang dilengkapi penerima nirkabel. Ada dua model yang dimiliki Elac, yakni Air-X 403 dan Air-X 407. Model Air-X 403 baru saja masuk Indonesia. Ini adalah speaker kompak 2-way yang didrive dengan sebuah amplifier kelas…

Read More

Speaker Lifestyle Baru CABASSE, Pearl Pelegrina.

Tanggal 21 September 2021 ini, Cabase memperkenalkan sebuah model speaker hifi Masterpiece-nya, Pearl Pelegrina. Ini adalah model yang dibuat dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke-70. Demikian info yang kami dapat dari distributor Cabasse di Indonesia, Tasindo Audio. Video diatas adalah ketika di  September ini tengah  didemokan dalam sebuah pameran di Paris. Sejak 2013 lalu,…

Read More