Sharp Class 2023 di Semarang

whathifi.id – Di awal tahun 2023, Sharp Indonesia mengaktifkan kembali program Sharp Class, dan kota Semarang menjadi pilihan secara resmi dibuka dengan dilakukannya seremoni penandatanganan MoU kerjasama dengan SMK Pelita Nusantara 2, 15 Februari 2023 lalu. Penandatanganan ini dilakukan oleh perwakilan dari kedua belah pihak yaitu Lise Tiasanty, Head of Satisfaction Support Group Department, PT…

Read More