Review : Spendor  Classic 1/2

Sangat mudah untuk meremehkan speaker bergaya retro seperti modelnya Spendor  Classic 1/2 ini. Mereka sangat bergantung pada warisan kejayaan nama Spendor  dan tampaknya memiliki prioritas yang berbeda dibandingkan dengan banyak alternatif  modern dengan harga yang sama. Namun disini kita diminta untuk punya  pikiran terbuka dan mau mendengarkan dengan cermat sebelum kemudian bisa  menyadari bahwa Klasik…

Read More

Monitor Pintarnya Samsung

Tanggal 14 Desember 2020 lalu, Samsung Electronic merilis Samsung Smart Monitor. Monitor ini  punya jalinan  konektivitas mobile dan PC yang kuat, fitur remote office dan pembelajaran jarak jauh serta Smart Hub, yaitu sebuah portal hiburan yang komprehensif, serupa dengan platform Smart TV Samsung. Dia menyediakan banyak pilihan konektivitas untuk PC dan smartphone. Pengguna dapat menghubungkan…

Read More