Bila MxV Diupdate

Ingatkah anda akan amplifier Dan D’Agostino? Ini memang ampli yang termasuk kelas sultan. Tak heran memang karena suaranya juga banyak dipuji. Sebut saja misalnya  Momentum Dan D’Agostino. Model ini dipuji karena kekuatan sonik dan ketenangannya dalam bermain. Lalu ada  amplifier stereo Momentum S250 dan amplifier mono Momentum asli M400 (seperti terlihat di gambar ini), banyak…

Read More

Integrated Amplifier Progression, Dan D’Agostino

Pada dasarnya, ini adalah integrated amplifier analog dengan kisaran harga £ 19.998. Walau dominannya analog, dia bisa saja kita tambahkan dengan sebuah modul digital (opsional) dengan mengeluarkan kocek tambahan £ 5600, maka anda akan mendapatkan banyak input digital yang kualitasnya baik, disamping kemampuan melakukan streaming jaringan. Ingin memutar rekaman juga? Ada modul dengan sakelar untuk…

Read More